Judul Studi Ilmu Sastra Anak SD (Teori dan Analisis)
Penulis Andi Widiono, M.Pd.
Dimas Bagus Editya, M.Hum.
Halaman ii+120 hlm
Cover Soft Cover
Ukuran 15.5×23 cm
ISBN dalam proses

 

Sastra sebagai bentuk seni memiliki sejarah yang panjang. Eksistensinya hampir bersamaan dengan kehidupan manusia, karena ia diciptakan dan dihargai oleh manusia itu sendiri. Sastra adalah refleksi dari perjalanan hidup manusia yang mengaplikasikannya dan dari sisi penciptaanya, yang menuangkan pengalaman internalnya ke dalam karya sastra.

Sastra mengisahkan tentang eksistensi dan kehidupan, berkaitan dengan berbagai tantangan yang dihadapi manusia, serta tentang lingkungan sekitar individu, serta tentang kehidupan secara umum, yang seluruhnya disampaikan dengan gaya dan bahasa yang khas. Ini berarti, Ini berarti bahwa metode penyampaian dan istilah yang digunakan untuk menyampaikan berbagai masalah kehidupan, yang sering disebut sebagai ide-ide, memiliki ciri yang unik. Penyampaian dalam karya sastra berbeda dari penyampaian yang biasa ditemukan dalam komunikasi sehari-hari, yaitu cara-cara yang sudah umum, standar, atau monoton. Dalam karya sastra terdapat elemen dan tujuan estetis yang lebih utama dibandingkan dengan sekadar fungsionalitas.

Buku ini akan membahas tentang sebuah kajian sastra dan analisis sastra anak SD diantaranya: teori hermeneutik, teori semiotik (tanda, lambang, dan simbol), dan unsur intrinsik pada dongeng. Pada buku ini juga dijabarkan contoh analisisnya secara jelas dan detail.

Rp60,000.00
Click to add this item to cart.